Ada Handphone yang Bisa Dimakan Di Sini
bersama kulinerkuliner.com |
Misalnya mau kasih Blackberry buat orang yang kita sayangi, sebagai kado ulang tahun dan ternyata kado itu dibuka adalah sebuh coklat berbentuk BlackBerry SmartPhone. Wow.... pasti keren banget bukan?